Inilah daftar tujuh permen paling khas di berbagai belahan dunia :
1. LI MING HUI (CHINA)

2. NOUGAT (PERANCIS)permen-Nougat-perancis
Permen Nougat berasal dari Perancis, memiliki tekstur unik yang diolah dengan campuran gula/madu, kacang pistachio, hazelnut, almond, dan buah-buahan kering lainnya. Tekstur permen ini berbeda-beda, ada yang lunak dan keras. Teksturnya dipengaruhi dari bahan dasar yang dipakai saat membuat Nougat.
Selain itu, warna Nougat juga berbeda-beda. Seperti Nougat putih yang terbuat dari putih telur misalnya. Nougat Cokelat dibuat dari gula caramel yang membuatnya lebih gurih saat dikunyah.
3. TURKISH DELIGHT (TURKI)

4. GUMMY BEAR (JERMAN)permen-Gummy-Bear-jerman

Hans Riegel adalah orang yang berjasa menciptakan permen yang tenar ini. Di Jerman, Gummy Bear memiliki 5 rasa khas, yakni Jeruk (berwarna orange), Stroberi (berwarna hijau), Rapsberry (berwarna merah), Nanas dan Lemon (berwarna kuning).
5. PERMEN JAHE (INDONESIA)
Kali ini negara kita, Indonesia. Permen yang sudah hadir sejak ratusan tahun lalu, sudah tercatat di buku Island of Java karya John Joseph Stockdale, pelancong berkebangsaan Inggris. Ia menyebutkan, pada tahun 1778 Belanda mengirimkan sebanyak 10.000 pon (sekitar 5.000kg) permen yang juga disebut Candied Ginger ini dari Batavia ke Eropa. Permen ini menjadi terkenal di Eropa karena bisa menyembuhkan perut kembung atau flatulensi. Karena berbahan dasar jahe, permen ini bisa menghangatkan tubuh dan melegakan tenggorokan.
6. BOTAN RICE CANDY (JEPANG)permen-Botan-Rice-Candy-jepang

. BRIGADEIRO (BRAZIL)
Nama permen ini diambil dari seorang jenderal angkatan udara Brazil pada tahun 1940an yang bernama Brigadier Eduardo Gomez. Keberhasilan Eduardo Gomez membasmi pemberontak, membuat permen Unik tersebut diberi nama Brigadeiro. Selain karena rasanya yang enak, permen ini juga sekaligus menjadi simbol penghargaan atas jasa Gomez. Permen ini biasanya menjadi hiasan pada kue dan es krim. Konon, pesat ulang tahun anak-anak di Brazil kurang meriah bila tidak ditemani permen ini.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar